Pertimbangan dari membeli, menyewa atau sewa beli untuk mendapatkan perangkat keras atau perangkat lunak tergantung dari dana yang tersedia di perusahaan dan pertimbangan – pertimbangan pajak.
Keuntungan sewa :
1. Membantu pemakai yang mengetahui peralatan aplikasinya tepat.
2. Lebih diterima manajemen
3. Menawarkan fleksibilitas tinggi
4. Metode yang aman bagi organisasi yang tidak memiliki pengalaman tentang komputer.
5. Biaya perawatan sudah termasuk dalam biaya sewa.
6. Memiliki hubungan yang lebih baik dengan vendor.
Kerugian sewa:
1. Pemakaian sekitar 5 tahun, merupakan metode yang mahal.
2. Biaya sewa cenderung naik untuk membayaran per periode.
3. Komputer atau program baru mungkin tidak sesuai.
Comments
Post a Comment